Jumat, 22 Agustus 2008

HUT RI KE-63


Dalam menyambut HUT RI yang ke 63,sekolahku menyelenggarakan berbagai perlombaan.Adapun perlombaan yang diselenggarakan OSIS SMA 1Sibolga antara lain kesenian tari,lomba 7K,puisi,vocal solo,tari balon serta futsal.Setiap perlombaan wajib diikuti oleh masing-masing kelas,jika tidak panitia akan mengenakan sanksi yaitu membayar denda untuk setiap kegiatan sebesar Rp.20.000,00.Waktu itu yang menjadi peserta dalam perlombaan tari dari kelasku yaitu kelas XII IPA 1 adalah aq (Rahma),Aisyah,Elvina,Karisman ,Yanda,dan Willy.Tarian yang akan kami tampilkan adalah tari melayu.Waktu pertama kali latihan,aq g yakin kalau aku mampu karena menurutku tariannya sangat..... susah.Tapi setelah beberapa kali latihan aq sudah mulai terbiasa.
Hingga tiba saat untuk kami menampilka tarian yang kami persiapkan yaitu pada tanggal 16 Agustus.Ag Sangat takut dan merasa grogi,karena aq g biasa tampil di depan orang banyak,namun semua itu harus aq jalani.

Tidak ada komentar: